Journals
-
Journal of Education for Sustainable Development
This journal publishes the results of studies or reviews and research on education for sustainable development, especially on the Economic, Social and Environmental pillars. This journal is published four issues a year: March, June, September & December.
-
Journal of Laboratory Research
Journal of Laboratory Research is a scientific journal that discusses scientific articles from literature reviews and laboratory tests from various disciplines. Such as: Material testing, Composition analysis, Contamination detection, Medical and health testing. This journal publishes three issues a year: February, June & October.
-
Journal of Local Wisdom in Education
Journal of Local Wisdom in Education merupakan jurnal ilmiah yang membahas tentang artikel-artikel ilmiah hasil literatur review dan hasil penelitian yang berkaitan dengan kearifan lokal atau local wisdom yang dapat diintegrasikan ke dalam Pendidikan. Jurnal ini diterbitkan 3 kali setahun (Januari, Mei & September). Ruang lingkup bidang kajiannya adalah:
- Ide atau gagasan lokal setempat yang bernilai baik dan bijaksana
- Petuah/falsafah yang berasal dari lokal setempat yang bernilai baik dan bijaksana
- Praktik atau adat istiadat yang bernilai baik dan bijaksana
- Bahasa ibu yang terintegrasi dalam pembelajaran
-
Jurnal Inovasi Pembelajaran
Jurnal Inovasi Pembelajaran merupakan jurnal ilmiah yang membahas tentang artikel-artikel ilmiah hasil literatur review, penelitian, dan pengembangan di bidang pembelajaran. Jurnal ini diterbitkan 3 kali setahun (April, Agustus & Desember). Ruang lingkup bidang kajiannya adalah sebagai berikut:
- Pengembangan Perangkat Pembelajaran yang Inovatif
- Desain Proses Pembelajaran yang Inovatif
- Pengembagan Instrumen Pembelajaran
- Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
- Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) -
Diksi: Jurnal Pendidikan Inklusi
Jurnal Pendidikan Inklusi merupakan jurnal ilmiah yang membahas tentang artikel-artikel ilmiah hasil literatur review, penelitian, dan pengembangan di bidang pendidikan inklusif. Ruang lingkup bidang kajiannya adalah sebagai berikut:
- Kurikulum Pendidikan Inklusi
- Proses Pembelajaran Pendidikan Inklusif
- Pendidikan untuk Disabiltas Fisik (Tunanetra, Tunarungu, Tunawicara, Tunagrahita)
- Pendidikan untuk Disabilitas Mental & intelektual
- Pendidikan untuk Disabilitas Sosial (Tunawisma)
Nama Jurnal : Jurnal Pendidikan Inklusi
ISSN : xxx-xxxx
DOI Prefix : 10.xxxx
Editor in Chief : Fitria Sarnita,M.Pd. (Scopus ID:57212169810; ORCID iD: 0000-0001-5212-8928)
Contact person: Email: fitriasarnita21@gmail.com WA: +6282295028928
Penerbit : Bunga Bakti Foundation
Frekuensi : Dua kali Setahun (Juni & Desember)
Sitasi oleh : Google Scholar, Garuda.